Oleh : kejaridenpasar | 06 April 2021 | Dibaca : 1091 Pengunjung
Pengarahan Jaksa Agung Muda Intelijen Kejaksaan Republik Indonesia
|
Kepala Kejaksaan Negeri Denpasar, Yuliana Sagala,SH.,MH beserta Kasi Intelijen dan Kasubsi B mengikuti Pengarahan Jaksa Agung Muda Intelijen Kejaksaan Republik Indonesia terkait konsolidasi dan peningkatan kinerja Bidang Intelijen yang diselenggarakan melalui sarana virtual video conference.
Dalam arahannya, Jaksa Agung Muda Intelijen menyampaikan kegiatan pengarahan virtual ini bersifat evaluatif terhadap unit-unit Kejaksaan dengan beragam dinamika kebangsaan yang menuntut atensi Intelijen Adhyaksa antara lain : Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN), Pengamanan Investasi dan UU Cipta Kerja, Bantuan Sosial (Bansos), Pengamanan Vaksinasi Nasional, RUU Kejaksaan, Pengamanan Sumber Daya Organisasi Kejaksaan, Pengoptimalan Fungsi Intelijen dan Optimalisasi Media Sosial.
Oleh : kejaridenpasar | 06 April 2021 Dibaca : 1091 Pengunjung
Forum Konsultasi Publik Standar Pelayanan Kejaksaan Negeri Denpasar
981Penilaian Terhadap Perserta Lomba Yel-yel SMA/SMK Sederajat
1197Tes Urine Pegawai Kejaksaan Negeri Denpasar.
1261Technical Meeting Karya Tulis Ilmiah dan Lomba Yel-Yel dalam rangka Hari Anti Korupsi Sedunia
1054Rapat Pengawasan Aliran Kepercayaan Masyarakat (PAKEM)