Oleh : kejaridenpasar | 08 Mei 2020 | Dibaca : 1068 Pengunjung
Koordinasi dengan Kepala Dinas PMD Kota Denpasar Terkait Tindak Lanjut dari Pendampingan Hukum dalam Percepatan Penanganan Covid-19
|
Kasi Datun Kejari Denpasar didampingi Kasubsi Pertimbangan Hukum menerima koordinasi dari Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kota Denpasar. Adapun dalam koordinasi tersebut membahas tindak lanjut dari pendampingan hukum dalam percepatan penanganan Covid-19. Pada kesempatan ini Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kota Denpasar juga menyampaikan rancangan proses penyaluran bantuan langsung tunai dana desa dari anggaran pendapatan dan belanja desa di Kota Denpasar, serta menyerahkan data pedoman penetapan BLT dan Perubahan APBDes 2020.
Oleh : kejaridenpasar | 08 Mei 2020 Dibaca : 1068 Pengunjung
Forum Konsultasi Publik Standar Pelayanan Kejaksaan Negeri Denpasar
981Penilaian Terhadap Perserta Lomba Yel-yel SMA/SMK Sederajat
1197Tes Urine Pegawai Kejaksaan Negeri Denpasar.
1261Technical Meeting Karya Tulis Ilmiah dan Lomba Yel-Yel dalam rangka Hari Anti Korupsi Sedunia
1054Rapat Pengawasan Aliran Kepercayaan Masyarakat (PAKEM)